Quest adalah konten di mana kamu harus mencapai tujuan atau membantu NPC dalam waktu yang ditentukan.
1. Konten Naik ke Kuil di Atas Awan
- Dapat dilakukan setelah bertemu dengan NPC penantang yang memakai Hoodie bewarna hitam.
- Kamu harus naik setinggi mungkin sambil melewati rintangan yang ada di Perkemahan.
- Quest dapat dibatalkan melalui [Kiri Layar> Ikon Tantangan> Batalkan Quest].
2. Konten Bekerja Sambilan
- Kamu dapat memperoleh hadiah jika menjalankan part time mengumpulkan serangga melalui Prof. Farbe.
- Kamu dapat memperoleh hadiah dari Pak Padam jika menjalankan part time mengumpulkan ranting.